LIPUTANCIKARANG.com – KABUPATEN BEKASI- Pada Hari Buruh (May Day) 1 Mei 2025, Serikat Pekerja Denso Indonesia Group (SP DNIA) Melakukan giat Peduli Kasih Bakti Sosial di 2 Titik Yayasan Pondok Pesantren di Kabupaten Bekasi. Pertama yang di kunjungi adalah Yayasan SPMAA Bekasi, yang beralamat di Burangkeng, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi. […]