” Bus diberangkatkan dari titik kumpul Gelora Bung Karno dan Menara PNM Jakarta, yang membawa para pemudik menuju berbagai kota tujuan.” Jakarta, LIPUTANCIKARANG.COM – PT Permodalan Nasional Madani (PNM) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung masyarakat dengan memberangkatkan para pemudik dalam program Mudik Bersama BUMN 2025. Program ini melibatkan keluarga nasabah […]
Pariwisata
LIPUTANCIKARANG.com – KABUPATEN BEKASI- Lebaran adalah moment yang paling di nanti bagi seluruh umat muslim, Biasanya di moment tersebut adalah waktu yang pas untuk berkumpul dan bersilaturahmi kepada keluarga dan sanak saudara. Di moment inilah kebiasaan mereka yang mempunyai kampung halaman akanmelakukan perjalanan mudik. Tapi tidak sedikit dari mereka yang […]
TAMBUN SELATAN – LIPUTANCIKARANG.COM – Pejabat (Pj) Bupati Bekasi, Dedy Supriyadi, resmi membuka Festival Durian dan Aneka Buah Nusantara Bekasi 2025 yang digelar di halaman Gedung Juang, Kecamatan Tambun Selatan, pada Sabtu (15/2/2025). Acara ini berlangsung selama dua hari, dari 15 hingga 16 Februari 2025. Festival ini menghadirkan berbagai jenis durian […]
CIKARANG PUSAT – LIPUTANCIKARANG.COM – Menjelang bulan suci Ramadhan, Pemerintah Kecamatan Cikarang Pusat menggelar Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) ke-VII tingkat kecamatan. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Futsal Kecamatan Cikarang Pusat pada Sabtu (25/2/2025). Plt Camat Cikarang Pusat, Mamat Raharjo, menegaskan bahwa STQ ke-VII harus menjadi momentum untuk menjadikan membaca Al-Qur’an sebagai […]