LIPUTANCIKARANG.com – VIRAL – Kejaksaan Agung (Kejagung) mengungkap dugaan korupsi besar dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang di PT Pertamina Subholding serta Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) selama periode 2018–2023. Berdasarkan perhitungan sementara, negara mengalami kerugian sekitar Rp193,7 triliun hanya pada tahun 2023. Jika angka ini dihitung rata-rata […]